AGROS Siap Dukung Pemerintah Baru untuk Tekan Biaya Logistik
Selasa, 01 Oktober 2024 – 14:02 WIB
“Sebagai bagian dari masyarakat Indonesia, kami berdedikasi untuk mendukung perkembangan ekonomi dengan memberdayakan bisnis dan pengemudi lokal, AGROS Indonesia berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan,” papar Arman.
“Hal ini tidak luput juga dari dedikasi AGROS untuk mendukung perkembangan ekonomi lokal melalui dunia digital di bidang logistik. AGROS ingin terus berperan untuk menjadi penggerak dan memberikan fasilitas demi perkembangan digital yang signifikan sesuai dengan visi misi emas 2045,” kata Arman.(chi/jpnn)
Dengan layanan AGROS, sistem dokumentasi logistik akan lebih terstruktur karena semua kegiatan tercatat secara rapi dan dibuat sesuai dengan standar logistik.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Jakarta Berikan Izin Pusat Logistik Berikat untuk Epson Indonesia
- Melangkah Maju Menjadi Satu, PT BGR Logistik Indonesia Rayakan HUT ke-3
- Tingkatkan Akses Logistik di Jatim, TIKI Buka Cabang Utama di Pasuruan
- Hari Pahlawan, ASDP Hadirkan Layanan Prima Hingga Wilayah 3T
- Pelindo Solusi Logistik Catatkan Kinerja Positif Sepanjang Kuartal III 2024
- KPU Solo Mulai Sortir dan Lipat Surat Suara, Libatkan 100 Tenaga Pembantu