Aguero Anggap Wasit Inggris Diskriminatif
Senin, 01 Oktober 2012 – 21:05 WIB

Aguero Anggap Wasit Inggris Diskriminatif
LONDON - Penyerang klub sepak bola Manchester City, Sergio Aguero menuduh wasit-wasit Liga Inggris bertindak tidak adil terhadap pemain asing. Aguero menilai, wasit di liga itu cenderung mengacuhkan pelanggaran terhadap pemain asing. "Dan itu tidak adil, sebagian memiliki keistimewaan yang tidak dimiliki sebagian lainnya," kata pemain yang akrab disapa Kun tersebut.
"Pemain asing sering diabaikan saat meminta pinalti. Tapi Kemungkinan terkena hukuman pinalti justru lebih besar," ujar pria berusia 24 tahun itu seperti dikutip dari Reuteurs.
Pemain berkebangsaan Argentina itu mengatakan bahwa sebenarnya normal kalau wasit lebih berpihak kepada pemain lokal. Pasalnya, hal ini terjadi dimana saja. Namun menurut Aguero, di Liga Inggris jumlah pemain asing hampir sama banyaknya dengan pemain lokal.
Baca Juga:
LONDON - Penyerang klub sepak bola Manchester City, Sergio Aguero menuduh wasit-wasit Liga Inggris bertindak tidak adil terhadap pemain asing. Aguero
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Masuk Nominasi Laureus Award 2025
- Pramono Janjikan Penggunaan JIS Tak Akan Rugikan Persija
- Orleans Masters 2025 Jadi Ajang Comeback Apriyani/Fadia Setelah Absen Panjang
- IBL 2025: Cedera di Tengah Musim, Devondrick Walker Tak Berjodoh dengan Hornbills
- Imbas Laga PSIS Semarang Tanpa Penonton, Jadwal Final Four Proliga Berubah
- Australia Dilanda Badai Cedera, Timnas Indonesia Punya Peluang Curi Poin di Sydney