Agum Gumelar Tegaskan Pepabri Kawal Pemerintahan Jokowi hingga 2024
Kamis, 17 November 2022 – 16:00 WIB

Ketua Umum DPP Pepabri Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar menyampaikan sambutan dalam pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) Ke-16 Pepabri di Jakarta, Kamis (17/11/2022). (ANTARA/Tri Meilani Ameliya)
Agum menjelaskan pengawalan Pepabri terhadap Pemerintahan Presiden Jokowi dapat dilakukan melalui pemberian kritik apabila ditemukan langkah atau kebijakan yang tidak berorientasi pada kepentingan bangsa dan negara.
Meskipun demikian, dia mengingatkan kader Pepabri bahwa dalam mengkritik atau mengkritisi pemerintah harus melakukannya dengan cara elegan dan tetap mengedepankan penerapan etika. "Dalam mengkritik pemerintah, mengkritisi pemerintah, dalam bersikap oposisi kepada pemerintah lakukanlah itu dengan cara yang elegan," ujar Agum Gumelar. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Jenderal (Purn) TNI Agum Gumelar menegaskan Pepabri punya kewajiban moral mengawal Pemerintahan Jokowi hingga 2024.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Apakah Jokowi Akan Bergabung dengan PSI? Begini Analisis Pakar