Agung Hercules Meninggal, Indro Warkop: Selamat Jalan Pejuang Hebat
Jumat, 02 Agustus 2019 – 08:02 WIB
Jenazah Agung Hercules bakal dimakamkan di Bandung, Jawa Barat. Menurut keluarga, pemakaman dilakukan setelah waktu salat Jumat.
Mendiang Agung Hercules sejak beberapa bulan terakhir divonis menderita kanker otak stadium empat. Kondisi itu memaksanya harus dirawat di RSUD Kota Tangerang, Banten belum lama ini.
Agung Hercules sempat keluar dari rumah sakit. Sejak beberapa pekan lalu dirinya menjalani pengobatan alternatif dan pemulihan di daerah Bandung, Jawa Barat. (mg3/jpnn)
Komedian legendaris Indro Warkop turut berduka atas meninggalnya Agung Hercules.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Paula Sampaikan Perasaannya, Indro Warkop Berduka
- Ibunda Dede Yusuf Meninggal Dunia, Indro Warkop Turut Berduka
- 3 Berita Artis Terheboh: Tria The Changcuters Ambruk, Indro Warkop Kaget
- Andre Taulany Jalani Proses Cerai, Indro Warkop Mengaku Kaget
- Audisi Comic 8 Revolution Digelar, Diadakan di Delapan Kota Besar
- Andre Taulany Gugat Cerai Istri, Indro Warkop Berikan Doa Terbaik