Agus Condro Tagih Janji KPK Bekuk Nunun
Merasa Sia-sia jadi Whistleblower
Senin, 31 Oktober 2011 – 17:07 WIB

Agus Condro Tagih Janji KPK Bekuk Nunun
Menurutnya, jika memang ada kekuatan besar yang melindungi Nunun maka sudah semestinya KPK menyebut pihak tersebut. "Kalau ada kekuatan besar, ya tunjuk hidungnya," kata Agus seraya mengatakan bahwa rakyat masih solid mendukung KPK.
Karenanya Agus pun tak begitu yakin bahwa Nunun akan bisa ditangkap dan diadili. Namun yang membuat Agus lebih kecewa, karena keputusannya menjadi whistle blower ternyata menjadi percuma.
"Mau optimis bagaimana kalau setelah sembilan bulan (masa pemidanaan Agus Condro), kok belum ada kabar berita dari Bu Nunun. Saya legowo, tapi jadi sia-sia," pungkasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Mantan anggota DPR yang menjadi terpidana perkara travelers cheque (TC) pada pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank indonesia (DGS BI),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi