Agus Gumiwang jadi Plt Ketum Golkar, Bamsoet: Pengalamannya Tidak Perlu Diragukan
Rabu, 14 Agustus 2024 – 10:06 WIB

Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan keterangan kepada wartawan setelah terpilih sebagai Plt Ketua Umum Partai Golkar pada Selasa (13/8) malam. Bamsoet dan sejumlah pengurus DPP Partai Golkar turut hadir. Foto: Dokumentasi Golkar
Rapimnas dan Munas Partai Golkar untuk memilih ketua umum yang baru akan dilaksanakan di Jakarta.
"Rapat pleno juga menyepakati akan memberikan penghargaan tertinggi kepada Airlangga Hartarto pada saat peringatan HUT Partai Golkar di bulan Oktober mendatang," imbuh Bamsoet.
Dia menambahkan penghargaan diberikan karena selama ini Airlangga berhasil membawa Partai Golkar menghadapi semua tantangan dan rintangan yang ada.
"Termasuk mengawal Partai Golkar memperoleh kenaikan kursi di DPR RI menjadi 102 pada Pemilu 2024," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bambang Soesatyo alias Bamsoet mengapresiasi dan mendukung terpilihnya Agus Gumiwang sebagai Plt Ketum Golkar
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil Sulit Dihubungi Seusai Rumahnya Digeledah KPK
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- DPR Tuntut Ketegasan Pemerintah soal Kebun Milik Perusahaan di Kawasan Hutan
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis