Agus Marto Diminta Mundur dari Menkeu
Kamis, 28 Februari 2013 – 10:22 WIB

Agus Marto Diminta Mundur dari Menkeu
"Belum lagi soal berbagai kasus korupsi dana APBN yang terungkap banyak yang terkait dengan praktik-praktik kebijakan di Kemenkeu sehingga banyak jajaran Kemenkeu yang dimintai keterangan oleh KPK," pungkas Zaini.
Seperti diberitakan, Agus mengaku siap jika dirinya memang terpilih sebagai gubernur Bank Indonesia. Ia merupakan calon yang disodorkan Presiden SBY.
"Saya menyampaikan bahwa apabila ini tugas negara, saya sedapat mungkin akan menjalankan, tapi ini kan sedapat mungkin masih harus melalui proses yang nanti harus disetujui DPR, jadi saya mempersiapkan diri untuk menjalankan fit dan proper test," ujar Agus beberapa waktu lalu.
Tahun 2008 silam, Agus juga pernah menjadi calon Gubernur BI. Namun, saat itu ia tidak terpilih. Kini, ia mengaku akan mempersiapkan diri sebaik mungkin agar tidak mengecewakan dalam fit and proper test di DPR RI.
JAKARTA - Munculnya nama Menteri Keuangan (Menkeu) Agus Martowardojo sebagai calon Gubernur Bank Indonesia (BI) yang diajukan oleh Presiden
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang