Agustus, Penjualan Mobil Masih Tinggi
Toyota Rajai Pasar otomotif
Senin, 08 September 2008 – 12:02 WIB

Agustus, Penjualan Mobil Masih Tinggi
Baca Juga:
SURABAYA - Bulan madu pasar otomotif Indonesia masih belum berakhir.Meski hari kerja pada Agustus 2008 lebih pendek dari bulan sebelumnya, dua Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) terus membukukan kenaikan penjualan. Pada bulan kedelapan tahun ini, PT. Honda Prospect Motor (HPM) membukukan penjualan enam ribu unit, sementara PT Toyota Astra Motor (TAM) terus memimpin pasar otomotif nasional dengan membukukan penjualan sebesar 18.804 unit.
’’Pencapaian pada Agustus ini sangat menggembirakan, hasil ini terus mengukuhkan Toyota sebagai pemimpin pasar otomotif nasional,’’ kata Johnny Darmawan, Presiden Direktur PT Toyota-Astra Motor akhir pekan lalu.
Baca Juga:
Sementara itu, HPM mencatat pada periode Januari sampai Agustus 2008, sebanyak 37.267 unit mobil Honda telah terjual di Indonesia. Angka penjualan tersebut meningkat 42,5 persen dibanding penjualan di periode yang sama pada 2007 sebesar 26.158 unit.
SURABAYA - Bulan madu pasar otomotif Indonesia masih belum berakhir.Meski hari kerja pada Agustus 2008 lebih pendek dari bulan sebelumnya,
BERITA TERKAIT
- Perkuat Ekosistem Keuangan Digital, MODENA Pay & MNC Kapital Jalin Kemitraan Strategis
- Genap 54 Tahun, Askrindo Fokus Perkuat Bisnis dan Transformasi Digital
- Yogyakarta International Airport Jadi Mahakarya Keunggulan Semen SIG
- Kao Indonesia Bersama LIHF dan GIB Menyediakan Akses Air Bersih juga Edukasi PHBS
- Posko Arus Balik Pupuk Kaltim, Bantu Perjalanan Pemudik Kembali ke Perantauan
- BSI Perkuat Inklusi Keuangan Syariah Pelaku UMKM