AHM Serahkan Puluhan PCX Electrik untuk Operasional KTT G20 di Bali
Kamis, 06 Oktober 2022 – 00:30 WIB

AHM menyerahkan puluhan unit Honda PCX electrik kepada Dinas Perhubungan (Dishub) Bali sebagai kendaraan operasional KTT G20. Foto: AHM
Pada kegiatan tersebut, AHM memajang Honda PCX Electric dan baterai portable (Honda Mobile Power Pack).
AHM juga menghadirkan 5 Honda PCX Electric dan stasiun penukaran baterai yang dipergunakan untuk mendukung aktivitas operasional panitia. (ddy/jpnn)
AHM menyerahkan puluhan unit Honda PCX electrik kepada Dinas Perhubungan (Dishub) Bali sebagai kendaraan operasional KTT G20.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- AHM Berikan Warna Baru Buat CB150 Verza, Lebih Menggoda, Sebegini Harganya
- Banyak Motor Listrik China Bermunculan, AHM Berkomentar Begini
- Melewati Januari-Februari dengan Baik, Bos AHM Singgung Soal Opsen
- Taige Nexy+ 180i Siap Menantang Yamaha Nmax dan Honda PCX
- IIMS 2025: AHM Hadirkan Honda Monkey dengan Tampilan Lebih Segar, Sebegini Harganya
- Mengaku dari Leasing, 6 Orang Penipu Bawa Kabur Motor Seorang Pria