Ahmad Yani Gagal, Hafiz Terbanyak di Dapil Sumsel I

Sementara itu, Ahmad Yani yang sebelumnya juga sudah dikabarkan tak berhasil lolos ke Senayan sudah menuding bahwa di dapilnya banyak terjadi kecurangan yang membuat perolehan suaranya seret.
Politisi vokal ini pun menyatakan kecurangan terjadi dari tingkat desa hingga kabupaten.
"Rekapitulasi di Provinsi Sumsel bermasalah semua, mulai dari tingkat TPS, naik kecamatan, semakin bermasalah, kabupaten bermasalah. Terjadi penggelembungan suara begitu besar. Partisipasi 80 persen, ada satu daerah di Banyuasin hampir 90 persen (suara masuk)," ujar Yani yang saat ini masih anggota komisi III DPR RI.
Yani pun mengaku sudah melaporkan hal ini kepada Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). Karena itu, dia tak mau disebut kalah dan tak lolos lagi menjadi anggota DPR. "Belum bisa (dikatakan kalah), setelah selesai sengketa baru diketahui hasilnya. Sudah ada (bukti kecurangan), data lengkap," pungkasnya. (dl)
JAKARTA- Dua caleg petahana yang bertarung di daerah pemilihan Sumatera Selatan I, Ahmad Yani dari PPP dan mantan Ketua Komisi X DPR RI Mahyudin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo