Ahok Pilih Tidak Lewat Jalur Transjakarta
Senin, 08 Mei 2017 – 13:04 WIB

Ahok-Djarot. Foto: dok/JPNN.com
Sebelumnya, mobil yang ditumpangi Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih Sandiaga Uno menerobos jalur bus Transjakarta usai menghadiri rapat pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI terpilih 2017-2022 di KPU DKI, Jakarta, Jumat (5/5).
Saat itu, Sandiaga menuju pesta kemenangan dalam Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta 2017 bersama dengan relawan di Posko Kemenangan Cicurug. (gil/jpnn)
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok memilih tidak lewat jalur Transjakarta meski kondisi macet.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Sandiaga Uno Dorong Bali menjadi Pusat Wisata Medis
- Sandiaga Uno Apresiasi Program UMKM Start Up di Bogor