Ahok Sebut PKL Tanah Abang Bodoh
Kamis, 11 Juli 2013 – 15:01 WIB
Ahok tak peduli apabila para PKL merindukan kembali masa pemerintahan gubernur terdahulu, Fauzi Bowo yang tidak pernah membuat kebijakan relokasi. Mantan anggota DPR ini menegaskan, penertiban PKL menjadi konsekuensi penegakan peraturan.
Oleh karenanya kebijakan relokasi tidak bisa ditawar-tawar lagi. "Sekarang anda mau gubernur yang mmbiarkan Anda melanggar peraturan atau mau tegakkan peraturan?" tegas Ahok. (dil/jpnn)
JAKARTA - Kebijakan relokasi pedagang kaki lima (PKL) di Tanah Abang mendapatkan penolakan. Para PKL menolak dengan alasan telah membayar jutaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS