Ahok Sumbang Dana Rp 250 Juta ke Prabowo, Kok Bisa?
Sabtu, 08 Desember 2018 – 15:18 WIB
Sementara itu, Direktur Komunikasi dan Media Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Hashim Djojohadikusumo menjelaskan, gala dinner merupakan bentuk silaturahmi dan pengenalan lebih dekat capres Prabowo dengan masyarakat etnis Tionghoa Indonesia.
Dengan demikian, dapat mengetahui program, visi dan misi yang dimiliki Prabowo-Sandi dalam memimpin negara ke depan.
"Saya kira ini adalah bagian dari program pengenalan, bertemu supaya bisa lebih kenal Prabowo. Tahu sikap, pendirian dan program Prabowo ke depan. Saya kira itu tujuannya," pungkas Hashim. (gir/jpnn)
Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto mendapat sumbangan dana untuk kepentingan Pilpres 2019 dari komunitas masyarakat Tionghoa.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Bivitri Nilai Prabowo Sudah Tak Malu-malu Memberikan Dukungan kepada Paslon
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Akun Fufufafa Disebut Identik dengan Gibran, Unggahannya Mengarah ke Gangguan Jiwa
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024