Ah...Rupanya Islah Masih Mentah

Karena yakin pada akhirnya akan menang, Leo mengatakan, proses penjaringan bakal calon yang dilakukan kubu Agung, tetap dilanjutkan. "Saya sudah sampaikan saat rapat di Medan pada Jumat kemarin, lanjut terus dan harus sudah selesai penjaringan pada tanggal 5 Juni, yang akan dilanjutkan dengan survei," terang Leo.
Langkah kubu Agung ini bisa dibilang sudah menabrak isi islah yang diteken Sabtu lalu, dimana salah satu poinnya membentuk tim penjaringan calon secara bersama-sama di daerah. Selain itu, setiap calon yang nantinya diajukan harus disepakati bersama oleh kedua kubu.
Kalau tetap melanjutkan penjaringan, berarti islah mentah lagi dong? Ditanya demikian, Leo tidak membantahnya.
"Karena isi islah belum detil sampai di situ (soal siapa yang meneken SK pencalonan, red). Kalau mereka tak mau (mengakui bahwa kubu Agung sebagai pemegang SK menkumham, red), ya kami tetap melanjutkan penjaringan. Karena yang punya SK menkumham itu ya kubu Agung," pungkas Leo. (sam/jpnn)
JAKARTA - Kesepakatan islah yang sudah diteken dan disaksikan mantan Ketua Umum Partai Golkar Jusuf Kalla pada Sabtu (30/5), rupanya tidak lantas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi