Ahsan/Hendra: Kemenangan Ini untuk Suporter
Minggu, 16 Juni 2013 – 19:00 WIB
Namun, Ahsan mengaku sempat ketar-ketir ketika masuk ke lapangan. Sebab, mereka adalah satu-satunya wakil Indonesia yang tersisa. Beban yang ada di pundak mereka pun terasa semakin berat.
Baca Juga:
“Tapi dukungan penonton membuat kami akhirnya sadar. Kami harus membalasa dukungan tersebut. Kami benar-benar bisa tampil fight berkat support masyarakat Indonesia,” tambah Ahsan.
Hendra pun mengaku berterima kasih dengan semua support yang diberikan seluruh rakyat Indonesia.
“Kami tahu menjadi satu-satunya harapan untuk Indonesia. Beruntung kami bisa membayar kepercayaan yang diberikan masyarakat,” tegas Hendra. (jos/jpnn)
JAKARTA - Dukungan ribuan penonton yang memadati Istora Senayan, Jakarta dianggap sebagai salah satu faktor yang membuat Mohammad Ahsan/ Hendra Setiawan
BERITA TERKAIT
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad