Aiptu Anak Agung Gede Putra Gugur Saat Mengamankan Presiden Jokowi

jpnn.com, GIANYAR - Salah satu anggota Polsek Ubud Aiptu Anak Agung Gede Putra (54) meninggal dunia mendadak saat bertugas mengamankan jalur kedatangan Presiden Jokowi ke Puri Ubud, Gianyar, Bali, Selasa (17/3).
Radar Bali melansir, sebelum meninggal anggota Polri asal Desa Pejeng Kawan, Kecamatan Tampaksiring, Gianyar itu sempat jatuh saat berjaga di depan Pos Polisi Catus Pata Ubud.
Korban mendadak jatuh tepat saat Jokowi berkunjung ke Puri Ubud.
Aiptu Anak Agung yang bertugas di Sub Sektor Catus Pata (Perempatan) Simpang Puri Ubud itu sempat mendapat tugas untuk pengamanan jalur kedatangan presiden.
Pengamanan itu melibatkan petugas gabungan dari unsur Polri, TNI, Dinas Perhubungan, Satpol PP, dan pecalang.
Sejak pagi para petugas sudah melakukan pengamanan.
Rombongan Presiden Jokowi kemudian tiba di Catus Pata Ubud sekitar pukul 12.05 WITA.
Setelah presiden masuk ke dalam Puri Ubud, cuaca cukup panas sehingga warga dan wartawan banyak yang berteduh.
Setelah Jokowi masuk ke puri, mendadak ada orang berlarian dan ternyata Aiptu Anak Agung Gede Putra...
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024