Air di Bendung Katulampa Bogor Tumpah, Jakarta Waspada Banjir
Sabtu, 15 Oktober 2022 – 19:18 WIB
Sementara di Kota Bogor hujan sedang diperkirakan terjadi hampir di sebagian wilayah dan dilanjutkan hujan ringan hingga pukul 19.00 WIB.
Di sisi lain, dari pantauan Posko Dinas SDA Jakarta pintu air Krukut Hulu aliran Sungai Ciliwung sudah mencapai 170 cm dengan cuaca sekitar mendung pada Sabtu (15/10) pukul 18.00 WIB.
Dua pintu air lainnya yang mengukur tinggi muka air kali dari laut di Jakarta Utara yakni Pasar Ikan dan Marina sudah mencapai 200 cm dan 196 cm. (antara/jpnn)
Hujan di kawasan Puncak, Bogor, berdampak menaikkan tinggi muka air (TMA) di Bendung Katulampa. Warga Jakarta harap siaga banjir.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil-Suswono Keok dari Pramono-Doel di Survei Alvara Research
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- APK Dirusak, Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono Bergerak!
- Banjir Bandang Melanda Sejumlah Desa di Wilayah Selatan Karawang
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Sukarelawan Bantu Ridwan Kamil Tanam Pohon di Sungai, Cegah Erosi dan Banjir