Air Kemasan Galon Isi Ulang Aman untuk Janin? Ini Pendapat Dokter Boyke & Ahli Kandungan
“Berkat kandungan inilah air mineral memiliki banyak manfaat yang baik untuk tubuh,” ujar dokter Vita -sapaan akrabnya-.
Untuk ibu hamil, menurut dokter Vita, air mineral ini sangat bermanfaat untuk pertumbuhan janinnya. Hal itu dikarenakan kandungan kalsium yang ada di dalam air mineral bisa mendukung pertumbuhan tulang janin.
Selain itu, kandungan magnesium yang ada dalam air galon isi ulang juga bisa mencegah tekanan darah tinggi yang tidak terkontrol pada ibu hamil, yang bisa menimbulkan gangguan kelahiran prematur.
“Jadi, sampai saat ini belum ditemukan jika air mineral itu berbahaya untuk ibu hamil. Malah yang ada itu, air mineral ini sangat bermanfaat bagi ibu hamil dan menyusui,” katanya. (esy/jpnn)
Dokter Boyke dan sejumlah praktisi kesehatan ahli kandungan menjelaskan mengenai aman tidaknya air kemasan galon isi ulang untuk janin.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Mesyia Muhammad
- Kemasan Edisi Khusus Le Minerale Wujud Nyata Apresiasi dan Dukungan Kepada Para Atlet Sepak Bola
- 7 Manfaat Buncis, Bantu Tingkatkan Kesuburan Wanita
- Pelabelan Bahaya BPA Demi Kesehatan Masyarakat
- Pakar Pastikan Galon PC Aman Digunakan dan Ramah Lingkungan
- Galon Le Minerale 100% Bebas BPA Berkode Plastik 1
- Lagi Asyik Mandi di Kali, 2 Bocah Bikin Gempar Warga