Airin Rachmi Diharapkan Memberi Solusi Atas Persoalan di Banten

Airin mengaku sudah dan tengah terus mempersiapkan program prioritas yang akan tertuang dalam visi misi kandidat.
Menurut Airin, berbagai persoalan yang muncul baik berasal dari data statistik maupun dari berbagai informasi media dan sejenisnya akan menjadi referensi.
Semua dilakukannya untuk membuat Banten lebih maju lagi dan kunci utamanya adalah kebersamaan.
“Kebersamaan itu penting. Semua harus bergotong royong memajukan provinsi yang kita cintai ini,” ujar Airin.
Menurut dia, semua pihak harus berpartisipasi memajukan daerah.
“Jangan ada ego wilayah, ego sektoral dan sejenisnya. Banten maju bersama berarti juga semua wilayah di Banten harus sama-sama maju,” ujar Airin saat kesempatan berkunjung ke sebuah pesantren di kawasan Serang Banten.(fri/jpnn)
Penyelenggaraan pilkada serentak 2024 masih jauh tetapi kandidasi kepala daerah sudah semarak diperbincangkan. Salah satunya Airin Rachmi Diany.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- 24 Jam Nonstop, Posko Mudik Lebaran DPW PKS Banten Sediakan Fasilitas Pijat Relaksasi
- Perumahan Bersubsidi Khusus Polri Dibangun di Banten, Kapolda: Anggota Kami Membutuhkan
- Pengunaan Aplikasi Kantong UMKM Dorong UMKM Banten Naik Kelas
- Sachrudin-Maryono: Jadikan HUT Kota Tangerang sebagai Momen Perkuat Kebersamaan & Kolaborasi
- Pemkot Tangerang Salurkan Bantuan 5.472 Paket, Semoga Berkah & Menginspirasi Warga untuk Berbagi
- TKW Asal Serang Ini Bisa Pulang ke Tanah Air Berkat Bantuan Anggota DPR Fraksi PDIP