Airlangga & Bang Zaki Buka Pasar Murah Ramadan di Tangerang, Lihat tuh

Dia langsung menghampiri masyarakat yang berdesakan di stadion bisa menampung lebih dari 3.000 orang tersebut.
Ketua Partai Golkar itu menyampaikan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), yakni pemerintah berbagi dan membantu masyarakat.
Ini juga menjadi agenda pemerintah dalam mendorong ekonomi nasional.
"Ini adalah bagian dari pengendalian inflasi pusat dengan 4 cara, yaitu pemerintah mendorong keterjangkauan harga, barangnya atau ketersediaan aman, distribusi lancar dan komunikasi yang efektif," ungkap dia.
Dia berharap seluruh masyarkat bisa menikmati Ramadan dengan senang dan perekonomian nasional dapat terdongkrak dengan adanya mudik lebaran 2023.
"Tahun ini lebaran mudik 120 juta orang lebih, artinya perekonomian akan dipacu lebih tinggi lagi," ujar Airlangga.
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengatakan bersyukur dapat hadir di tengah kebutuhan masyarakat yang terus meningkat di Bulan Ramadan.
Dengan begitu masyarakat dapat terbantu untuk memenuhi kebutuhannya.
Partai Golongan Karya (Golkar) bersama DPP Projo (Pro-Jokowi) Kecamatan Pagedangan mengadakan pasar murah ramadan di Stadion mini, Tangerang.
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional
- Airlangga Bantah Akan Mundur dari Jabatan Menteri
- Pelaku Usaha Ritel Optimistis Perekonomian Nasional Capai Target Pertumbuhan 8 Persen
- Luhut dan Airlangga Bentuk Tim Khusus untuk Sikat Penghambat Investasi
- Airlangga Dorong Penguatan Investasi Prancis di RI Melalui Percepatan I-EU CEPA & Aksesi OECD
- Jadi Pemateri di Retret Kepala Daerah, Menko Airlangga Dorong Penciptaan Lapangan Kerja