Airlangga: Ormas MKGR Wajib Sosialisasikan UU Cipta Kerja
Jumat, 30 Oktober 2020 – 16:29 WIB
Roem Kono yang baru saja dilantik sebagai Duta Besar RI untuk Bosnia dan Herzegovina ini mengungkapkan, kader Ormas MKGR yang menjadi anggota DPR RI sebanyak 28 orang serta 1.602 menduduki posisi Anggota DPRD di tingkat provinsi dan Kabupaten/Kota.
"Bila dikonversi menjadi suara, maka sumbangsih Ormas MKGR terhadap perolehan suara Golkar di Pemilu 2019 tercatat lebih dari 3 juta suara," pungkasnya. (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Airlangga Hartarto mengatakan MKGR wajib menyosialisasikan dan menyukseskan UU Cipta Kerja.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Menko Airlangga Dorong Kerja Sama dengan Arizona State University, Ini Tujuannya
- Satgas Semikonduktor Indonesia dan Purdue University Teken MoU, Menko Airlangga: Momentum Bersejarah
- Transaksi Modal dan Finansial Melonjak, Neraca Pembayaran Indonesia Surplus
- Indonesia-Brasil Perkuat Sinergi Ekonomi, Teken Kerja Sama Senilai USD 2,8 Miliar
- Menko Airlangga Dorong Industri Kelapa Sawit yang Berkelanjutan, Efisien & Kompetitif
- Indonesia dan Kanada Agendakan Percepatan Kesepakatan Perdagangan ICA-CEPA