Airlangga Sambangi Prabowo di Hambalang, Sinyal Koalisi 2024?
Sabtu, 13 Maret 2021 – 20:14 WIB

Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto menyambangi kediaman pribadi Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor, Sabtu (13/3).
Meutya tak menampik topik politik juga muncul dalam pembicaraan kedua tokoh itu.
Namun, saat ditanya apakah ada pembicaraan soal rencana koalisi di pemilu 2024, dia langsung membantahnya.
"Masih terlalu dini ya. Yang utama bersahabat baik dengan seluruh partai karena dalam rapimnas kemarin Golkar kembali menegaskan, Golkar membuka koalisi dengan semua," pungkas dia.
Ini bukan pertama kali Airlangga dan Prabowo bertemu empat mata. Awal bulan ini, foto keduanya di sebuah ruang pertemuan sempat beredar luas di internet.
Airlangga juga diketahui telah melakukan pertemuan empat mata dengan Ketua Umum NasDem Surya Paloh dan Ketua Umum PPP Suharso Manoarfa. (dil/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto menyambangi kediaman pribadi Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor, Sabtu (13/3)
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat
- Gerindra Happy Kepemimpinan Prabowo Didukung Megawati