Airlangga Tugasi Jaro Ade Memenangkan Prabowo-Gibran dan Golkar di Kabupaten Bogor
Rabu, 22 November 2023 – 11:01 WIB
"Otomatis, kewajiban. Di pilpres, kan kewajiban untuk memenangkan Pak Prabowo dan Gibran," ujarnya.
Sebelumnya, Partai Golkar mengumpulkan seluruh calon kepala daerah yang akan diusung pada Pilkada 2024 untuk diberikan arahan.
"Jumlah yang dikumpulkan hari ini sebesar 1.117, baik itu sebagai bakal calon gubernur, wakil gubernur, bupati, wakil bupati, wali kota, wakil wali kota," kata Airlangga.
Airlangga mengatakan tujuannya mengumpulkan para bakal calon kepala daerah itu agar mereka dapat membantu meraih kemenangan di pileg dan pilpres.(mcr8/jpnn)
Ketum Golkar Airlangga Hartarto menugaskan kadernya, Jaro Ade untuk maju sebagai calon bupati Bogor dan memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Jenderal Sigit Pastikan Kesiapan Polri Jelang Pilkada Serentak 2024
- BKD Banten Periksa Pejabat Kesbangpol Soal Spanduk Kontroversial, Sanksi Menanti
- Kombes Taufiq: 1.615 Personel yang Dikerahkan Sangat Siap Amankan Pilkada 2024 Riau
- Kapolres Bolaang Mongondow Minta Warga Bijak Menyaring Info menjelang Pencoblosan
- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty Minta Pengawas Ad Hoc Cermat Tanggapi Surat Edaran KPU
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi