AirNav Indonesia Luncurkan CRM Portal
Kamis, 08 Desember 2016 – 10:54 WIB

Launching AirNav CRM Portal. Foto dok Humas AirNav
"Dan ini akan terus meningkat, kalau sistem keuangan antara AirNav dan pengguna jasa masih manual, tentu tidak efisien dan efektif. Melalui sistem ini, begitu pesawatnya selesai kami layani, tagihannya akan langsung masuk ke maskapai secara elektronik,” papar Triyana.
Portal ini juga akan menjadi sarana informasi dari perusahaan kepada maskapai. Seluruh progres kinerja perusahaan, program-program yang dilakukan akan ditampilkan di portal ini.
Maskapai bisa mengakses Customer Portal ini dalam link https://crm.airnavindonesia.co.id dan akan diberikan user id dan password.(chi/jpnn)
TANGERANG - AirNav Indonesia meluncurkan Customer Relation Management (CRM) Portal, yang diberi nama A-Care (AirNav Care). Portal ini dibuat untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini