Ajang IGA 2022 Segera Digelar, Mendagri Tito Karnavian Dijadwalkan Hadir
Rabu, 21 Desember 2022 – 22:01 WIB

Kepala BSKDN Yusharto Huntoyungo saat menyampaikan arahan Rapat Lanjutan Koordinasi Eksternal Pelaksanaan Penghargaan IGA 2022 yang berlangsung di Aula Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri Kemendagri pada Rabu (21/12). Foto: Dokumentasi Humas Kemendagri
"Nanti secara teknis akan dimohon masukan dari Biro Administrasi Pimpinan Kemendagri untuk pelaksanaan kegiatan dan batasan waktu yang tersedia," terangnya.
Dalam kesempatan tersebut, Yusharto memberikan sejumlah masukan kepada tim pelaksana agar memeriksa dan memastikan kembali persiapan pelaksanaan IGA 2022 agar terlaksana dengan baik.
"Laporan dari tim pelaksana sampai di mana, konfirmasi daerah yang akan hadir siapa saja, baik itu yang hadir secara langsung maupun secara daring perlu dipastikan kembali," pesan Yusharto dalam pertemuan tersebut. (mar1/jpnn)
Mendagri Tito Karnavian dijadwalkan hadir pada ajang penganugerahan IGA 2022 yang akan berlangsung pada Jumat (23/12) nanti
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Mendagri Tito Berharap Pengaturan Libur Lebaran Bisa Mengurangi Kepadatan Arus Mudik
- Jelang Mudik Lebaran, Mendagri Minta Pemda Segera Cek Kondisi Jalan dan Lakukan Perbaikan
- Hadiri RDP dengan Komisi II, Wamendagri Beberkan Perkembangan 4 DOB Papua
- Pegadaian Raih Penghargaan IFN Global Awards
- Mendagri Tito Yakin Indonesia Emas 2045 Bakal Tercapai: Semua Daerah Harus Bergerak
- Wamendagri Bima Tegaskan Pentingnya Sinkronisasi Program Kerja Pusat dan Daerah