Ajang Pembuktian Obiora
Senin, 30 Januari 2012 – 08:35 WIB

Ajang Pembuktian Obiora
Lini gelandang Persebaya juga makin bervariasi dengan kembalinya Nur Hidayat. Mantan pemain Persibo Bojonegoro itu sempat absen satu laga karena mengalami cedera hamstring di lutut kanannya. Pemain berusia 30 tahun itu bersaing dengan Basuki untuk bermain sebagai inti di posisi sayap kiri.
Baca Juga:
Lini pertahanan Persebaya sendiri sejauh ini cukup apik. Tercatat baru sebiji gol yang bersarang di gawang yang dijaga Ngadiono dalam tiga laga Persebaya. Duo stopper Al Haji-Zaenal cukup kompak dalam mengamankan daerahnya.
PSIM kembali percaya diri menjelang laga lawan Persebaya ini. Hal tersebut disebabkan pulihnya bomber asing mereka Emile Lingkers dari cedera hamstring lutut kirinya. Dengan kembalinya Lingkers, maka sebagai tuan rumah PSIM pastinya mengingikan poin penuh. Sebagai catatan, Laskar Mataram, julukan PSIM, bersama Persebaya dan Persiku Kudus menjadi tim yang belum terkalahkan hingga saat ini.
Menanggapi pertarungan sore ini, Bangkit optimis timnya mampu meraih poin di Jogja. "Kami akan coba maksimalkan semua potensi yang ada. Sayang kalau pulang dengan tangan kosong," kata mantan pemain Persebaya itu. Bangkit mengaku telah mengantongi nama-nama pemain PSIM yang diprediksi akan merepotkan timnya.
SURABAYA - Persebaya Surabaya membidik poin dalam laga tandangnya. Sore ini (30/1) di Stadion Mandala Krida Jogja, Jaenal Ichwan dkk akan menghadapi
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan