Ajang Seleksi Pelatnas di Proliga
Kamis, 08 Januari 2009 – 05:54 WIB

Ajang Seleksi Pelatnas di Proliga
''Aris kurang tinggi jika harus mengisi posisi lain. Ke depan, dia semakin cemerlang sebagai libero," tutur Heyzer yang juga ketua umum Samator. Cedera metakarpal kanan membuatnya istirahat untuk memulihkan cedera.
Baca Juga:
Dipanggilnya kembali Fadlan ke tim nasional juga menjadi sorotan. Maklum, pemain asal Kalimantan Barat itu sempat mundur dari Samator dan tim Jatim. Setelah menikah, Fadlan vakum dari berbagai turnamen voli, baik nasional maupun internasional. Fadlan juga menolak ajakan PP PBVSI untuk memperkuat Merah Putih pada kualifikasi Olimpiade di Portugal akhir Mei 2008.
''Dia sudah meminta maaf kepada PBVSI dan menerima dengan lapang konsekuensi yang harus diterima," ujar Heyzer. Kini, Heyzer berharap Fadlan bisa kembali tampil optimal untuk mempertahankan emas SEA Games nanti.
Tak hanya dua libero yang dipanggil. Pemain kawakan Usep Suparman juga akan menjadi kompetitor Aris dan Fadlan di posisi tersebut. Di atas kertas, Usep jelas lebih kenyang pengalaman. Dua kali predikat libero terbaik pernah dituainya di Proliga 2004 dan 2006. ''Lihat perkembangan di Proliga. Siapa yang terbaik akan kami berikan kesempatan menjadi penghuni pelatnas," tegas Heyzer. (vem/ko)
JAKARTA - Proliga 2009 tak sekadar menjadi turnamen perebutan gelar juara. Ajang tahunan yang bakal dimulai di Surabaya pada 16 Januari itu juga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs