AJI Tuding Pemerintah Intervensi Media
Rabu, 27 Januari 2010 – 16:14 WIB
Dia menjelaskan, hal yang sama terjadi pada saat aksi Hari Anti Korupsi 9 Desember 2010. Saat itu pemerintah seperti paranoid terhadap ekspresi politik masyarakatnya.
"Aksi atau unjuk rasa adalah hak asasi. Ini telah dinyatakan dalam Deklarasi Hak Asasi Manusia bahwa kebebasan menyatakan pendapat merupakan hak asasi manusia," ungkapnya.
Hal yang sama juga ditegaskan dalam pasal 28 UUD 1945. Begitu pula dalam UU tentang Hak Asasi Manusia. "Dengan begitu, aksi tanggal 28 Januari seharusnya tidak perlu membuat pemerintah pusing," katanya.(Lev/jpnn)
JAKARTA-Pertemuan Komunitas Intelejen Daerah (Kominda) Jawa Barat dengan asosiasi penyiaran (televisi dan radio) di Jawa Barat, dinilai Aliansi Jurnalis
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- KAI Properti Dukung Pelestarian Lingkungan Melalui Aksi Tanam Pohon
- Mbak Rerie: Pembangunan Kebudayaan Bukan Langkah yang Mudah, Butuh Dukungan Semua Pihak
- Saleh Ingatkan Pemerintah Waspada soal Defisit BPJS Kesehatan
- Gegara Dilarang Pakai Narkoba, RR Tega Aniaya Istri Hingga Tewas
- Mengisi Kuliah Umum di Politeknik PU, AHY Bicara Program Makan Bergizi Gratis
- Tidak Elok KPK Mencari Kesalahan, Apalagi Merangkai Cerita Demi Menarget Orang