Ajudan Gubernur Digarap KPK
Selasa, 05 Juni 2012 – 14:35 WIB

Ajudan Gubernur Digarap KPK
JAKARTA- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini, Selasa (5/6), memeriksa Hendra Faisal, ajudan Gubernur Riau Rusli Zainal, sebagai saksi dalam kasus dugaan suap PON XVIII Riau tahun 2012 di SPN Pekanbaru. Pemeriksaan ajudan Rusli Zainal ini mengindikasikan bahwa KPK semakin dekat gerakannya untuk mengungkap ada tidaknya keterkaitan kasus ini dengan Rusli Zainal.
Selain ajudan Gubernur Riau, KPK juga memeriksa tiga anggota DPRD Riau, yaitu Tengku Muhaza, Rum Zein dan Zulfan Heri. Terlihat juga saksi lainnya yaitu dari staf Bank Mandiri bernama Lisa dan tiga staf BRI lainnya yang belum diketahui namanya.
Hendra yang sudah akrab dengan wartawan sempat duduk bersama sebelum masuk ke dalam ruangan bagian dalam gedung KPK, tempat penyidik melakukan pemeriksaan.
Baca Juga:
JAKARTA- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini, Selasa (5/6), memeriksa Hendra Faisal, ajudan Gubernur Riau Rusli Zainal, sebagai saksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung