Ajudan Wagub Sumut Positif COVID-19, Nih Riwayat Perjalanannya
jpnn.com, MEDAN - Koordinator Penanganan COVID-19 RSUP Haji Adam Malik Medan, dr Ade Rahmaini menatakan ajudan Wakil Gubernur Sumatera Utara Musa Rajekshah dinyatakan positif terinfeksi virus corona atau COVID-19.
“Benar. Ia memiliki riwayat perjalanan ke Jakarta," kata dr Ade Rahmaini, yang dikonfirmasi ANTARA, Jumat (27/3) malam.
Ditanya sejak kapan ajudan tersebut dinyatakan positif COVID-19 dan kapan mulai dirawat di RSUP Adam Malik, Ade tidak menyebut secara detail.
"(Dirawat) Setelah dinyatakan positif," ujarnya singkat.
BACA JUGA: Perampok Bawa Kabur Emas Senilai Rp5 Miliar dan Uang Puluhan Juta Rupiah
Hingga Jumat malam di Sumatera Utara sebanyak 2.995 Orang Dalam Pemantauan (ODP), 76 Pasien Dalam Pengawasan (PDP), 9 positif COVID-19 serta 3 pasien sembuh.(antara/jpnn)
Tagihan Listrik Turun Akibat Corona
Koordinator Penanganan COVID-19 RSUP Haji Adam Malik Medan, dr Ade Rahmaini menatakan ajudan Wakil Gubernur Sumatera Utara Musa Rajekshah dinyatakan positif terinfeksi virus corona atau COVID-19.
Redaktur & Reporter : Budi
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN
- Presiden AS Joe Biden Positif Covid-19