Akademisi Sebut Apdesi yang Mendukung Jokowi 3 Periode Mewujudkan Administrasi Negara Primitif
Sabtu, 09 April 2022 – 20:20 WIB
![Akademisi Sebut Apdesi yang Mendukung Jokowi 3 Periode Mewujudkan Administrasi Negara Primitif](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/04/09/guru-besar-universitas-terbuka-hanif-nurcholis-foto-mipi-v8g-f8dr.jpg)
Guru Besar Universitas Terbuka Hanif Nurcholis. Foto: MIPI
"Saya ingin mengatakan ini jelas politisasi. Politisasi dalam upaya untuk perpanjangan masa jabatan Presiden Jokowi," ujar dia.
Azyumardi menjelaskan deklarasi tersebut melanggar Undang-Undang Desa dan etika politik karena berkampanye lebih dulu.
"Jelas itu bagian dari rekayasa politik dan menurut saya, ini akan terus terjadi, walaupun presiden bilang supaya menteri-menteri berhentilah membicarakan itu," kata Azyumardi. (mcr9/jpnn)
Akademisi menyebut Apdesi yang mendukung Jokowi tiga periode mewujudkan administrasi negara primitif. Begini argumentasinya.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Cieee, Jokowi dan Gibran Kompak, Berdiri Mengapit Prabowo
- Akademisi dan Pakar Hukum Menolak Penerapan Asas Dominus Litis di RKUHAP
- Puncak Perayaan HUT ke-17 Gerindra, Jokowi Belum Konfirmasi Hadir, Megawati Absen
- Prabowo Setelah 100 Hari: Makin Berjarak dengan Jokowi?
- PDIP: Gugatan Hasto Seharusnya Dikabulkan, Ada Dugaan Intervensi Jokowi Jika Ditolak
- Begini Pandangan Akademisi Terkait Efisiensi Anggaran Dalam Inpres 1 Tahun 2025