Akademisi UI dan IPB Membuktikan Kekuatan Diplomasi Kopiah Tunisia

Akademisi UI dan IPB Membuktikan Kekuatan Diplomasi Kopiah Tunisia
Sejumlah akademisi dari UI dan IPB melakukan kunjungan Tridharma ke Tunisia, negara yang terletak paling utara di Benua Afrika. Foto dok. UI-IPB

Di stand pameran, lanjutnya, Indonesia memperkenalkan langsung cita-rasa kopi nusantara lewat kopi seduh yang dibagikan ke seluruh pengunjung. "Keikutsertaan Indonesia dalam pameran kopi tiga tahun terakhir, berbuah hasil, di mana Indonesia mulai ekspor kopi ke Tunisia," pungkasnya. (esy/jpnn)

Akademisi UI dan IPB membuktikan besarnya kekuatan diplomasi kopiah Tunisia yang dilakukan Dubes RI Zuhairi Misrawi


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News