Akan Ada Penyelerasan, Jika SBY Bersedia Jadi Ketua Umum
Selasa, 26 Maret 2013 – 18:40 WIB

Akan Ada Penyelerasan, Jika SBY Bersedia Jadi Ketua Umum
Jhonny enggan berspekulasi siapa yang layak menjadi ketua umum PD jika SBY menolak mengisi jabatan tersebut. "Saya tidak bisa berandai-andai," kata dia.
Seperti diketahui, sejumlah pimpinan Dewan Pengurus Daerah (DPD) PD menyatakan dukungan bulat kepada SBY untuk menjadi ketua umum baru.
Ketua DPD PD Sulawesi Tenggara, Muhammad Endang mengatakan kalau bisa SBY yang memimpin PD. Endang mengklaim dukungan kepada SBY sudah bulat. Menurutnya, SBY sebagai ketua umum akan membuat PD kembali solid. Pasalnya, seluruh kader pasti akan menerima kepemimpinan SBY.
Senada dengan DPD Sultra, DPD Papua pun mengaku sudah bulat mendukung SBY. Ketua DPD Papua, Lukas Enembe mengatakan bahwa aspirasi ini datang dari akar rumput Demokrat di provinsi paling timur itu.
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat (PD), Jhonny Allen Marbun menerangkan akan bagus sekali jika Ketua Majelis Tinggi PD, Susilo Bambang Yudhoyono
BERITA TERKAIT
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!