Akbar: Banyak Persoalan Belum Diselesaikan
Senin, 21 Mei 2012 – 18:20 WIB

Akbar: Banyak Persoalan Belum Diselesaikan
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar Akbar Tandjung mengatakan penggunaan kata 'Indonesia' tidak saja sekedar nama satu negara tapi juga untuk sebuah bangsa dengan latarbelakang berbeda dengan tujuan yang sama, yakni solidaritas bagi kesamaan.
Hal itu dikatakan Akbar Tandjung saat jadi keynote diskusi bertema "Membangun Keindonesiaan Kita", di Akbar Tandjung Institute Jakarta, Senin (21/5).
Baca Juga:
Dalam perspektif pembangunan, lanjutnya, keindonesian hendaknya dibangun terus-menerus untuk penguatan karakter building.
Era reformasi yang melahirkan banyak partai dan telah terjadinya perubahan konstitusi dasar sebanyak empat kali, menurut mantan Ketua DPR itu, masih menyisakan banyak hal yang perlu segera dikerjakan seperti bidang ekonomi, pengurangan angka kemiskinan dan gap antara si kaya dan si miskin.
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar Akbar Tandjung mengatakan penggunaan kata 'Indonesia' tidak saja sekedar nama satu negara tapi juga
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?