Akbar: BLSM Hanya Demi Kepentingan SBY dan Demokrat
Rabu, 03 Juli 2013 – 21:12 WIB
Sementara politisi PDI-P, Arief Budimanta menilai alasan pemerintah bahwa APBN bakal jebol jika harga BBM tak dinaikkan, sebagai hal yang sulit dinalar. Sebab, harga minyak dunia sedang turun. Sementara defisit APBN, katanya, bisa dikurangi dengan cara efesiensi dan menekan praktek korupsi.
Baca Juga:
“Jadi alasan pemerintah untuk menaikan BBM, menurut saya kurang tepat. Pemerintah sebetulnya bisa melakukan efensiensi di segala bidang dan menekan praktek korupsi tanpa harus menaikan harga BBM,” ujarnya.
Sedangkan Ketua DPP Partai Demokrat bidang Keuangan, M Ikhsan Mojo menngakui, BLSM yang diberikan pemerintah memang bukan untuk menghapus kemiskinan. "BLSM hanya bantuan penyangga dalam rangka mengurangi tekanan hidup yang makin berat seiring kenaikan BBM. Setelah itu masyarakat miskin akan bisa menyesuaikan diri," ujar dia. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan (Wantim) Partai Golkar, Akbar Tanjung menilai Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) pasca-kenaikan harga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi