Akbar Ingatkan Golkar Kalah Pilpres Tiga Kali, Pilgub Keok Terus
Jumat, 15 Maret 2013 – 15:18 WIB
Menurut politisi gaek asal Sibolga ini, kekalahan itu merupakan salah dari Golkar sendiri. Mungkin calon yang tidak cocok dengan kehendak masyarakat atau mekanisme yang harus dievaluasi.
Baca Juga:
Terakhir dia juga menyatakan prihal surat yang pernah dikirim Wantim Golkar kepada DPP Golkar perihal elektabilitas Capres Golkar, Aburizal Bakrie.
"Apa itu surat diperhatikan dan disikapi bagi saya tidak penting juga. Kita lihat saja proses dan hasilnya," tegas mantan Ketua DPR itu. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan (Wantim) Partai Golkar Akbar Tandjung mengatakan kekalahan Partai Golkar berturut-turut tiga kali dalam pemilu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sah! Herman Deru dan Cik Ujang Ditetapkan Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih
- Willy Yoseph Cabut Permohonan PHPU Gubernur Kalteng, Agustiar Sabran Tunggu Dilantik
- Sah! Farhan dan Erwin Ditetapkan jadi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung
- Tim Andika-Hendi Beber Kecurangan: Kami Minta MK Batalkan Hasil Pilkada Jateng
- Tok! Wayan Koster-Giri Prasta Resmi Ditetapkan jadi Gubernur dan Wagub Bali
- Klaim Didukung Mayoritas DPW, Keponakan Yusril Ihza Mahendra Maju jadi Caketum PBB