Akbar: Jokowi Harus Buktikan Kinerjanya Terlebih Dahulu
Jumat, 15 Maret 2013 – 20:42 WIB
"Kita lihatlah apakah PDI Perjuangan akan buka diri untuk mencalonkan. Karena selama ini kan selalu disebut Ibu Megawati Soekarnoputri yang calonkan," ucap Akbar.
Seperti diketahui, Mantan Kepala Staf Umum TNI, Letjen (Purn) Suaidi Marabessy menerangkan ada enam nama yang disampaikan tujuh purnawiran jenderal TNI kepada SBY.
Selain Jokowi, nama lain yang terdapat dari hasil polling tujuh jenderal itu adalah Prabowo Subianto, Megawati Soekarnoputri, Jusuf Kalla, Aburizal Bakrie dan Mahfud MD.
Suaidi menerangkan, polling yang disampaikan kepada SBY bukan dalam rangka memberi dukungan. Namun mereka sekadar memberikan informasi saja. (gil/jpnn)
JAKARTA - Nama Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo alias Jokowi masuk dalam hasil polling yang di dalamnya memuat nama enam calon presiden yang disampaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- FL Technics Indonesia Pakai Teknologi Mototok Spacer 8600 NG
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Menhut Raja Juli Antoni Gandeng PGI, Kolaborasi Kelola dan Jaga Hutan Indonesia
- Penebangan Pohon di Menteng Diduga Tanpa Izin Dinas Pertamanan
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya