Akbar : Saatnya Golkar di Luar Pemerintahan
Dengan fakta itu, ujar mantan Ketua DPR itu, Golkar di bawah kepemimpinan Aburizal Bakrie sepakat untuk berada di luar pemerintahan dan tidak akan bergabung dengan pemerintahan Jokowi-JK.
Keputusan untuk berada diluar pemerintahan pun menurut Akbar dibuat secara sadar dan itu bagus untuk sistem politik di Indonesia agar ada kekuatan penyeimbang di luar pemerintahan.
Menyikapi kencangnya bujuk rayu dari pihak Jokowi-JK kepada beberapa partai KMP, Akbar menegaskan bahwa KMP memiliki tekad selama lima tahun untuk saling membantu menciptkan soliditas di masing-masing organisasi dan partai.
"Oleh karena itu, kunci untuk terus mempertahankan koalisi ini agar para tokoh-tokoh partai bisa sering ketemu dan berdiskusi berbagai isu politik, supaya koalisi ini bisa tetap berjalan dan solid serta efektif dalam menjanlankan fungsinya," saran mantan Ketua Umum Golkar itu.(fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar, Akbar Tandjung menyatakan sikap politik Partai Golkar untuk berada dalam Koalisi Merah Putih (KMP)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Diberi Banyak Apresiasi Saat Evaluasi Kinerja di Kemendagri
- Kemendagri Apresiasi Kinerja Pj Gubernur Sumut, Luar Biasa
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan BKN Keluar, Kepastian Besaran Gaji PPPK Paruh Waktu Ada tetapi Tanpa Tunjangan, Waduh
- Gaji PPPK Paruh Waktu Rp 3,8 Juta, Jam Kerja Part Time Belum Jelas
- Peradi Masih jadi Pilihan Utama Calon Advokat Untuk Ikuti PKPA
- Masjid Indonesia Pertama di Yokohama Jepang Resmi Dibangun