Akhir Bulan Ini, Ganti Rugi Montara Diteken
Rabu, 14 September 2011 – 08:15 WIB

Akhir Bulan Ini, Ganti Rugi Montara Diteken
Berdasar kedua penelitian tersebut, akan menjadi verifikasi awal dari bukti-bukti yang diserahkan pemerintah Indonesia dalam gugatan. Verifikasi lanjutan akan bergantung pada persetujuan sebagaimana tercantum dalam MoU.
Seperti diketahui, pada 21 Agustus 2009 sumur minyak yang dikelola PTTEP Australasia di Blok West Atlas bocor dan menumpahkan 40 juta liter minyak mentah ke perairan Australia. Gelombang membawa tumpahan minyak ke perairan Laut Timor, Indonesia. Namun, pemerintah Australia menyatakan, tuduhan itu tak benar lantaran perusahaan telah menjalankan prosedur operasi standar. (lum)
JAKARTA - PTT Exploration and Production Plc (PTTEP), perusahaan minyak asal Thailand siap meneken kesepakatan penanganan kasus tumpahan minyak Blok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital