Akhirnya, BKD Segera Revisi Formasi Guru untuk CPNS 2018
Minggu, 14 Oktober 2018 – 01:30 WIB

Suasana pendaftaran CPNS. FOTO : Jawa Pos
Sulaiman, salah seorang guru PKO SDN Betiting, Kecamatan Cerme, menyatakan senang sekali. Para alumnus PKO bisa melanjutkan pendaftaran CPNS pada detik-detik terakhir.
"Terima kasih untuk para dosen Unesa, BKD pemkab, dan DPRD Gresik. Semua telah memperjuangkan hak kami," ucapnya.
Sekretaris Prodi PKO Unesa Amrozi mengapresiasi BKD Gresik yang telah mengakomodasi aspirasi para guru PKO.
"Semoga para alumnus bisa mendaftar dan diterima sebagai CPNS di Kabupaten Gresik," tandasnya. (adi/c7/roz/jpnn)
Para guru pendidikan kepelatihan olahraga diperbolehkan mengikuti seleksi penerimaan CPNS 2018.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Demi Guru Honorer, Alihkan Saja 1.853 Formasi Kosong Ini!
- Kabar Gembira untuk Pelamar Formasi Guru PPPK 2024 Tahap 2, Semangat!
- Seleksi PPPK Diperpanjang, Ini Langkah Pemkot Bengkulu
- Honorer Calon PPPK 2024 Dinyatakan MS Disanggah OPD, Ada yang TMS karena Hal Sepele, duh!
- Rekrutmen PPPK, Pemkab Batang Siapkan Formasi Guru dan Staf Administrasi
- Hanya Usulan Formasi Guru CPNS 2024 yang Dicoret, Kuota PPPK Aman