Akhirnya, Labora Sitorus Digiring ke LP Cipinang
Senin, 07 Maret 2016 – 16:18 WIB

Labora Sitorus. FOTO: JPG
jpnn.com - JAKARTA – Terpidana kasus pembalakan liar, penimbunan bahan bakar minyak, dan tindak pidana pencucian uang, Labora Sitorus akhirnya tiba di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Cipinang pada Senin (7/3) sekira pukul 15.00 WIB.
Dari pantauan, kedatangan Labora menggunakan bus Traspas dan dikawal dengan puluhan personel gabungan.
Saat bus melewati gerbang LP Cipinang, petugas yang berada di luar menghalau awak media yang hendak meliput. Bahkan petugas jaga mendorong wartawan agar tidak mengikuti bus yang hendak melewati gerbang itu.
Baca Juga:
Sebelumnya diketahui, Labora tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten, sekira pukul 14.00 WIB.(Mg4/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Ngada AKBP Fajar Cabuli Bocah Usia 6 Tahun, Astaga!
- Inilah Jenis Honorer Masa Kerja Lebih 2 Tahun Tidak Terakomodasi di PPPK 2024
- LPSK Diminta Lindungi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- 5 Berita Terpopuler: Pengangkatan PPPK Ditunda, 10 Ribu Honorer Siap Geruduk KemenPAN-RB, Wakil Rakyat juga Bergerak
- Calon PPPK 2024 pada 1 Maret 2026 Lewat Batas Usia Pengangkatan tetap Mendapat SK
- Diduga Terlibat Kekerasan Seksual & Narkoba, Kapolres Ngada Harus Segera Dipidana