Akhirnya, Pembentukan Kabupaten Murata Disetujui
Selasa, 11 Juni 2013 – 18:05 WIB

Akhirnya, Pembentukan Kabupaten Murata Disetujui
Sementara itu, Sekretaris Jenderal Presidium Murata, Amri Sudaryono mengaku pihaknya sangat gembira dengan pengesahan UU tersebut. Ia menerangkan pengesahan itu bukanlah akhir dari perjuangan merek.
"Ini bukan akhir dari perjuangan. Awal dari sebuah perjuangan untuk sejahterakan rakyat. Ini tanggung jawab kita terhadap rakyat yang dimekarkan," kata Amri.
Amri menerangkan, dengan pemekaran, Murata akan terjamah roda pembangunan. Sebab menurutnya, selama ini Murata terisolir. (gil/jpnn)
JAKARTA - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) pembentukan Kabupaten Musi Rawas Utara (Murata), Sumsel, menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung