Akhirnya, Shimmer and Shine Hadir di Indonesia
Ekspresi Musisi Jalanan juga akan hadir pada Rabu sampai dengan Jumat 27 Juni – 13 Juli 2018.
Acara itu menampilkan musisi jalanan yang akan membawakan lagu bernuansa anak-anak.
Pejaten Village juga menggelar Hotwheels Builder Competition yaitu kompetisi merakit arena bermain hotwheels pada hari Sabtu 30 Juni 2018/
Selain berbagai acara menarik, Lippo Mal juga mengadakan Toys City Exihibition dari 25 Juni – 15 Juli 2018 bekerja sama dengan Toys City yang akan membawa produk-produk dari Hotwheel, Crayola dan Enchantimals di Main Atrium Pejaten Village.
“Faktor demografis mal kami juga sangat mempengaruhi bentuk dan jenis kegiatan yang kami siapkan. Untuk itu masing-masing mal memiliki keunikan tersendiri dalam menyiapkan kegiatan yang istimewa untuk pengunjung dengan tujuan agar kami tetap bisa melayani pengunjung kami yang berbeda selera, kebutuhan dan juga memiliki tujuan yang berbeda untuk mengunjungi ke pusat perbelanjaan," tambah Nidia. (flo/jpnn)
Lippo Malls mewujudkan mimpi anak Indonesia dengan menghadirkan karakter Shimmer and Shine secara langsung.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Pusat Perbelanjaan Milik Lippo Malls Hemat Operasional Miliaran Rupiah, Ini Strateginya
- Rayakan Kekayaan Budaya Lewat Indonesian Culture Festival, Catat Tanggalnya
- Berbagai Karakter Kartun Siap Meet and Greet di Lippo Malls, Warnai Liburan Sekolah Anak
- Rangkaian Program Ramadan Menarik di Lippo Malls Indonesia, Catat Tanggalnya
- Suasana Natal dan Liburan Akhir Tahun yang Hangat di Santa’s Magical Village
- Libur Sekolah Tiba, Saatnya Ajak Anak Bersenang-Senang Bareng Karakter Film Riki Rhino