Akrab dengan Fauzi, Ingin Datang Lagi ke Surabaya
Minggu, 09 Mei 2010 – 03:07 WIB
Akrab dengan Fauzi, Ingin Datang Lagi ke Surabaya
Indonesia sering menjadi negara tujuan dalam pembinaan atlet bulu tangkis sejumlah negara. Karenanya, even internasional kerap diwarnai adegan reuni antara awak tim Indonesia dan sahabat dari luar negeri. Tapi begitu masuk ke area lapangan, seorang pebulu tangkis langsung menyapa manajer Indonesia Yacob Rusdianto. Mereka juga tampak akrab dalam pertemuan tersebut. Usut punya usut, dia adalah Stuart Gomez, salah seorang pilar Australia yang hari ini (8/5) akan menghadapi Indonesia.
RACHMAD SETIAWAN, Kuala Lumpur
Baca Juga:
SKUAD Australia mendapatkan jatah mencoba lapangan Stadium Putra Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, setelah tim Indonesia kemarin (8/5). Kontestan dari Negara Kanguru itu memasuki lapangan di saat Indonesia bersiap meninggalkan tempat.
Baca Juga:
Indonesia sering menjadi negara tujuan dalam pembinaan atlet bulu tangkis sejumlah negara. Karenanya, even internasional kerap diwarnai adegan reuni
BERITA TERKAIT
- Berjaya di Pontianak, Bhayangkara Presisi Langsung Fokus Menghadapi LavAni
- Uzbekistan Kubur Mimpi Timnas U-20 Indonesia ke Piala Dunia
- Liga 1: Persib Imbang Melawan Persija, Bojan Hodak Mengeluh
- Riuh Bobotoh Seusai Persib Buyarkan Kemenangan Persija
- Jakarta Electric PLN Pelihara Kans ke Final Four, Siap Maksimal di Seri Palembang
- Klasemen Liga 1 Seusai Persija vs Persib Imbang 2-2, Macan Gagal Gusur Dewa