Akses ke Kualanamu Masih Andalkan Jalan Lama
Jumat, 19 Oktober 2012 – 21:11 WIB

Akses ke Kualanamu Masih Andalkan Jalan Lama
"Kita mendorong jalur KA untuk dipercepat pembangunannya. Karena yang menyiapkan stasiunnya adalah Angkasa Pura II," ujar Bambang Irvan bulan lalu.
Mengenai pembangunan jalur KA sendiri, Bambang menjelaskan, hingga September pembangunan badan jalannya sudah kelar. "Tinggal penempatan rel-relnya saja," imbuhnya. Dengan progres yang seperti ini, jalur KA lebih bisa diandalkan kesiapannya dibanding jalur darat melalui jalan non tol Medan-Kualanamu.
Kapan target jalur KA siap digunakan? Bambang menyebutkan, targetnya Maret 2013. "Kita targetkan Maret 2013 sudah operasi," ucapnya.
Dia katakan, didorongnya percepatan jalur KA ini semacam langkah antisipasi terhadap terhambatnya pembangunan jalan non tol yang masih berkutat pada masalah pembebasan lahan. "Kita juga dorong Bina Marga untuk cepat menyelesaikannya," ujar Bambang.
JAKARTA - Kementerian Perhubungan makin pesimis saja dengan proses pembangunan jalan penunjang operasionalnya bandara baru Kualanamu, yang ditargetkan
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku