Akses Kian Menjanjikan, Dispar Fokus Garap Jabar Selatan
"Pada tahun politik biasanya kunjungan wisatawan mancanegara akan turun hingga sepuluh persen. Makanya, dalam dua tahun ini, kami fokus pembenahan di dalam negeri. Nanti pada 2020, kami sudah siap menerima mereka," kata Cecep.
Dia menambahkan, perbaikan infrastruktur dan sarana pendukung akan membuat kunjungan wisatawan ke Jabar dalam lima tahun ke depan meningkat hingga double digit.
Di sisi lain, Wakil Ketua BPPD Jabar Mahtal Hadiat mengatakan, kawasan selatan menjadi alternatif bagi wisatawan. Sebab, jalur utara sudah cukup padat.
"Banyak yang mengubah rute karena alasan kemacetan. Jadi, dari Jakarta mereka ke Bogor, Palabuhanratu, Bandung, dan Garut. Ini menjadi harapan bagi kami. Wisata di daerah itu bisa terangkat," kata Mahtal. (net)
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Provinsi Jawa Barat (Jabar) akan fokus menggarap pariwisata di kawasan selatan pada 2018 mendatang.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Menteri Teuku Riefky: Ini Sejarah, Mari Bangun Ekonomi Kreatif Indonesia
- Central Group Hadirkan Klub Premium Bagi Lansia, Pertama di Sekupang
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan di Cikarang Bekasi Tergenang, Begini Kondisinya