Aksesoris Batu Mulia, Mewah tapi Tetap Anggun
Kamis, 27 Oktober 2016 – 22:01 WIB

WARNA ALAM: Dua orang model memakai aksesoris dari batu mulia, yang dirangkai dalam bentuk kalung, cincin dan anting, karya desainer Melisa Adiwijaya di Royal Residence Surabaya, Rabu (26/10). Foto: Satria/Radar Surabaya/JPNN.com
jpnn.com - JPNN.com SURABAYA – Ada banyak cara untuk tampil glamour.
Salah satunya dengan memakai aksesoris.
Seperti yang diusung Melisa Adiwijaya.
Untuk tampil wah, batuan alam dia sulap menjadi berbagai aksesoris yang indah dan mewah.
Salah satunya adalah kalung dengan bentuk choker yang tampak mencekik leher.
Dan pemasangan batuan dia buat menjuntai kebawah, sehingga, terlihat elegan.
Baca Juga:
“Batuan yang saya pilih untuk kalung ini adalah batu burma jade warna hijau,” ujarnya di Royal Residence, Rabu (26/10).
Kalung ala choker cocok dipadukan dengan busana bersiluet.
JPNN.com SURABAYA – Ada banyak cara untuk tampil glamour. Salah satunya dengan memakai aksesoris. Seperti yang diusung Melisa Adiwijaya. Untuk
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Energi Tubuh Anda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini
- 5 Makanan yang Berbahaya untuk Penderita Tekanan Darah Tinggi
- Hijrahfest 2025 dan Woman Festive jadi Wadah Perkuat Ekosistem Halal
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Tip Mempersiapkan Libur Lebaran Berkesan Bareng Keluarga
- Cegah Bibir Kering Saat Puasa dengan 5 Cara Alami Ini