Aksi Berlangsung Damai, FPI Tuding Media Kecewa
Jumat, 23 November 2012 – 18:27 WIB

Aksi Berlangsung Damai, FPI Tuding Media Kecewa
JAKARTA - Setelah menggelar aksi unjuk rasa selama lebih dari satu jam, massa FPI akhirnya bubar sekitar pukul 17.21 WIB. Aksi mereka kali ini berjalan dengan tertib dan tidak ada insiden. Menurutnya, selama ini media massa mengharapkan FPI untuk bertindak brutal dan anarkis. Ia menuduh, para petinggi-petinggi media selama ini ingin memfitnah FPI dengan berita-berita negatif.
Sebelum bubar, Panglima FPI Munarman sempat menyindir para awak media yang meliput aksi tersebut. Munarman menilai, para wartawan yang meliput aksi mereka kecewa karena tidak ada insiden bentrokan dan berlangsung damai.
"Di sini ada teman-teman media yang kecele karena aksi berjalan tertib, mereka kecele," ujar Munarman dari atas mobil komando di depan gedung Kedubes Amerika Serikat, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jumat (23/11).
Baca Juga:
JAKARTA - Setelah menggelar aksi unjuk rasa selama lebih dari satu jam, massa FPI akhirnya bubar sekitar pukul 17.21 WIB. Aksi mereka kali ini berjalan
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung