Aksi Bullying Siswi, Sepakat Berdamai
Rabu, 14 Maret 2018 – 06:57 WIB

Polres Sidoarjo, Jawa Timur menghentikan penyelidikan atas kasus aksi bullying siswi SMP Negeri 6 Sidoarjo. Foto Radar Sidoarjo/JPNN.com
“Kami hentikan apalagi korban dan terlapornya masih di bawah umur,” katanya.
Dia menyatakan pula pihaknya tidak ingin karena pemeriksaan yang dilakukan polisi bisa membuat psikis siswi terganggu, ditambah lagi bisa mempengaruhi masa depannya jika sudah terlibat kasus pidana. Meskipun, lanjutnya, kasus yang melibatkan anak di bawah umur ada pasal tersendiri terkait perlindungan anak.
“Kalaupun diteruskan mereka tetap didiversi karena mereka masih menjadi pengawasan orang tua,” tuturnya. (gun/jee)
Polres Sidoarjo, Jawa Timur menghentikan penyelidikan atas kasus aksi bullying siswi SMP N 6 Sidoarjo.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sungguh Mulia, Kapolda Babel Bantu Penyembuhan Remaja Korban Bullying di Sekolah
- Korban Bullying Buka Suara di DPR, Sebut Pelaku Anak Ketua Partai
- Orang Tua Korban Perundungan di Bandung Barat Minta Polisi Usut Tuntas Kematian Putrinya
- Miris, Siswi SMK Kesehatan di Bandung Barat jadi Korban Bully, Depresi dan Meninggal Dunia
- Bersama Relawan Bakti BUMN, BTN Bergerak Melawan Bullying
- Jennifer Darren Kolaborasi Bareng Quickie Coffee, Bantu Korban Bullying