Aksi Joki SKD CPNS di Jatim Ini Ketahuan, Pengakuannya Mengejutkan
Selasa, 14 November 2023 – 20:22 WIB

Petugas menangkap seorang terduga pelaku joki SKD CPNS di Kemenkumham yang berinisial IM, Selasa (14/11/2023). ANTARA/HO-Kanwilkumham Jatim
"Dia mengaku sebelumnya juga pernah beraksi sebagai joki seleksi CPNS, namun di instansi lain, tidak di Kemenkumham," ujarnya.
Seleksi kompetensi dasar CPNS Kemenkumham Jatim akan terus berlanjut hingga Kamis (16/11).
Semua peserta diingatkan untuk menjalani proses seleksi ini dengan integritas dan kejujuran agar hasil yang diperoleh mewakili kemampuan sebenarnya.(Antara/JPNN.com)
Aksi joki SKD CPNS Kemenkumham wilayah Jatim ini terbongkar. Pelaku seorang mahasiswa asal Jember. Dia beri pengakuan mengejjtkan soal bayaran.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pantau Situasi di Jatim, Kemenko Polkam Ingin Pastikan Kelancaran Idulfitri 1446 Hijriah
- JICT Berangkatkan 600 Pemudik dari Jakarta Utara ke Jatim
- Kapolres Cari Akun Penyebar Berita Polsek Cakung Minta Tebusan Mahasiswa yang Ditangkap
- 15.086 Warga Binaan Muslim di Jatim Diusulkan Dapat Remisi Khusus Idulfitri
- Besok, Mahasiswa Surabaya Bersama Masyarakat Sipil Gelar Aksi Tolak UU TNI
- KIM Indonesia Minta Temuan BPK Soal Dugaan Korupsi di Banggai Ditindaklanjuti